Desain Komunikasi Visual adalah komptensi keahlian di mana siswa belajar tentang bagaimana menggunakan elemen visual untuk menyampaikan suatu pesan secara komunikatif, efektif, dan informatif. Media yang digunakan untuk menyampaikan pesan tersebut bisa berupa gambar, video, maupun media visual lain.
Pesan yang dikomunikasikan atau disampaikan melalui suatu media visual merupakan ungkapan kreativitas seorang desainer. Dalam menghasilkan karyanya, seorang desainer menggunakan elemen-elemen grafis yang meliputi gambar, tatanan huruf, bentuk, layout, hingga komposisi warna.
Kompetensi Keahlian yang akan dipelajari:
- Teknik dasar proses produksi pada industri
- Desain Komunikasi Visual
- Sketsa dan ilustrasi
- Komposisi typography
- Desain Publikasi
- Komputer Grafis
- Fotografi
- Videografi
- Produk Kreatif dan Kewirausahaan
Ruang Lingkup Pekerjaan:
- Desainer Grafis
- Ilustrator
- Fotografer
- Videografer
- Art Director
- Designer Produk
- Web Designer
Menjadi prodi Unggul sehat ramah yang menghasilkan tamatan yang beriman dan bertaqwa, kompeten serta mampu bersaing di kancah global.
- Juara 2 LKS Broadcasting Tinkat Kabupaten Kebumen Tahun 2023
- Juara 1 LKS Broadcasting Tk Kabupaten Kebumen Tahun 2022
- Juara 1 LKS 3D Game Art Tk Kabupaten Kebumen Tahun 2021
- Juara 3 LKS 3D Game Art Tingkat Kabupaten Kebumen Tahun 2022
- Juara 1 FLS2N tk Kabupaten Kebumen Bidang Lomba Film pendek tahun 2020
- Juara 2 KKSI tahun 2020 bidang lomba 3D Printing
- Juara 3 Sayembara KKSI tahun 2021 bidang lomba 3D Printing
- UMKM Kab. Kebumen
- Unity Development
- KPU Kab. Kebumen
- Kemenag Kab. Kebumen
- UMKM Kebumen
- Brain Multimedia
- Pelangi Offset
- Toska Production
- Dwitama Digital Printing
- Puspitawarna
- Hendrajaja Photography
- Visual Images
- Abyakta
- Luzpic
- Blacksweet photography
- Nabila Foto
- Wangsa Studio
- MS Munggu
- Kaktus Multimedia
- Ratih Tv
- Java Mice Semarang